Pages

Thursday, December 26, 2013

Dota 2 Tahukah Kamu? Episode 1 - Counter Wards


Oke kali ini kita akan membahas tentang Mini-trick Collection dari Na'Vi, tentang Wards. Tentunya kalian sudah tau tentang Wards Dota 2 bukan? Observer Wards? Sentry Wards? Bagi yang belum tahu Wards, biasanya orang-orang pada bilang MATA, wkwkwk. Wards sendiri biasanya di pasang oleh pemain tipe Support yang sadar diri dan ga lupa daratan, karena hero support tidak terlalu butuh dengan item-item mahal (contoh: Rylai - Crystal Maiden). Di postingan ini, akan dibahas bagaimana cara meng-counter Wards lawan tanpa item apapun (gratis men wkwkwk).

Saturday, October 19, 2013

Phantom Assassin IMBA di Dota 2 v 6.79?


Ini adalah hal teraneh sepanjang perjalanan DotA, Dota 2 update lebih dahulu daripada DotA. Apakah ini berarti IceFrog telah merelakan DotA dan mulai fokus ke Dota 2? Hahaha, disini gw bukan ingin bahas hal itu, tapi ada sedikit banyak hal baru di v 6.79 ini, yang mungkin akan banyak menimbulkan perdebatan dan kegalauan dari pemain-pemain Dota 2.

Tuesday, September 24, 2013

Cara Setting Server Dota 2 dengan Lan

Cara setting server LAN Dota 2

Kemarin ada Update besar dari Dota 2, nah trus baca-baca changelog nya, ternyata ada fitur baru yang pastinya sudah lama ditunggu-tunggu oleh semua pemain Dota 2 ( terutama di Indonesia ), yaitu kini Dota 2 resmi menambahkan fitur bermain Dota 2 menggunakan LAN. Dengan kata lain, kita bisa main Dota 2 bersama teman-teman yang terhubung dalam jaringan lokal, yang tentunya akan bebas dari yang namanya LAG, hehehe.

Langsung sajalah, kita review bagaimana cara setting atau membuat server Dota 2 menggunakan LAN, ikuti langkah-langkah berikut.

Saturday, August 31, 2013

Cara bermain DotA 2 dengan AI(Bot) secara Offline (tanpa koneksi internet)

Cara main Dota 2 dengan Bot AI offline
Practice with Bots diganti menjadi Bot Match

Bagi teman-teman yang bermasalah dengan koneksi internet, Anda tetap bisa memainkan DotA 2 walaupun tanpa koneksi Internet. Tentunya jangan berharap bisa bermain dengan Player lain dari seluruh penjuru dunia. Kita tetap bisa bermain DotA 2 melawan AI (Practice With Bots).

DotA 2 Console
Untuk Trik yang satu ini Anda harus mengaktifkan DotA 2 Console terlebih dahulu. Jika belum mengaktifkannya, Anda dapat mengikuti tutorial untuk mengaktifkan DotA 2 Console di Cara Mudah Aktifkan DotA 2 Console

Cara Mudah Aktifkan Dota 2 Console

Cara mudah aktifkan Dota 2 Console


Bagi sebagian orang pasti bertanya-tanya apa keuntungan dari mengaktifkan DotA 2 Console, karena memang fitur ini tidak terdapat dalam DotA 1. Dengan DotA 2 Console kita mendapatkan akses untuk mengaktifkan beberapa fitur yang tidak ada dalam Setting, dan anehnya fitur-fitur ini akan sangatlah membantu dalam permainan DotA 2 Anda.

Bermain Dota 2 Tanpa Download Cukup Copy Paste

Cara bermain Dota 2 Tanpa Download dan Install Cukup Copy Paste

Panduan Bermain Dota 2 Tanpa Download Cukup Copy Paste


Bagi kita pengguna Internet murah di Indonesia, apalagi paket Kuota, mikir-mikir juga mau Download Dota 2, gila bro, 7gb lebih, kuota 1 bulan bisa abis awkakwkwa. Nah karena penulis juga dari kalangan menengah bawah neh, laptop aja juga pas-pasan dual core, vga masih intel, mikir-mikir juga nanti kalau sudah selesai download lancar ga ya dimainin di laptop penulis.

Akhirnya penulis memutuskan untuk ambil jalan tengah, copy-paste bro... Kan temen-temen penulis dah banyak yang punya, jadi penulis copy aja file-file dota 2 mereka dan paste ke laptop penulis, dan sedikit trik untuk mengakali steam agar kita terlihat sudah mendownload file-file dota 2 tersebut. Yuk kita simak caranya.

Sunday, January 13, 2013

Mencegah Lawan Mendapatkan Experience



Hai semua, kali ini DDF datang dengan trik baru yang sangat konyol memukau. Trik kali ini tentang Mencegah Hero Lawan Mendapatkan Experience dengan mudah. Pastinya kalian semua sudah tau kan? Cara yang sering digunakan adalah, melakukan Deny pada creep kita sendiri. Cara kedua adalah Creep Pulling, dan membiarkan creep kita dibunuh oleh Neutral Creep. Tapi kali ini, kita menemukan cara yang lebih efektif dan sangat mungkin dilakukan jika kalian memakai Cheat "thereisnospoon", punya item "Soul Ring", atau kalian bekerja sama dalam tim (Suruh temen pick Ezalor).

Friday, January 11, 2013

Counter Hero Solo Roshan - Techies


Kali ini, saya akan membahas tentang Countering Hero yang bisa Solo Roshan. Apa sih solo roshan itu? Solo roshan adalah, Hero yang bisa membunuh Roshan tanpa bantuan teman-teman nya tanpa memerlukan item dan level yang tinggi. Hero hero ini adalah, Lycantropus dan Ursa Warrior. Hero yang bisa solo roshan, biasanya tidak akan melewatkan satu kesempatan pun untuk tidak membunuh roshan (jika pemain nya PRO).

Tuesday, January 8, 2013

Membuat Video YouTube dari Replay DotA




Dari kemarin sibuk pingin Upload Video DotA ke YouTube, akhirnya sukses juga. Ini video nya, postingan yang lebih mendalam mengenai strategi DotA Combo - Earthshaker ft Venomancer bisa di lihat di sini.



Sebenarnya susah ga sih buat video dota, dan menguploadnya ke youtube?
Susah jika kita tidak tau harus menggunakan tools apa untuk merekamnya. Disini saya akan mencoba share tentang cara membuat video dari replay DotA dan mengupload nya ke youtube. Akan saya cantumkan juga Link untuk mendapatkan software yang dapat digunakan.

DotA Combo - EarthShaker dan Venomancer



Setelah membuka file Replay-replay yang sudah lama, akhirnya ketemu juga Combo hero DotA yang lumayan berhasil yang kami temukan untuk bersenang-senang. Seperti biasa, DDF tidak suka mengandalkan hero yang hanya bisa IMBA di LateGame, tetapi disiksa di early game. 

Thursday, January 3, 2013

Axe Push Super Cepat (Tower Ruiner) + Replay DotA



Dalam permainan DotA banyak sekali strategi yang digunakan, setiap tim mempunyai taktik dan strategi yang berbeda. Secara umum, ada dua strategi dalam dota, Fast Game (Permainan Cepat) dan Late Game (Permainan yang Lama).

Untuk permainan Fast Game, biasanya tim memilih hero Early Game dengan Heavy Nuke, Disable, dan Stun, serta 1 semi carry (biasanya hero Late dengan Nuke). Atau bisa juga dengan strategi PUSH TOWER, yaitu memberikan penyerangan EXTRA pada tower lawan, dengan memilih hero-hero yang dapat summon anak-anakan banyak. wkwkwk.

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...